HMPS Fisika “ASTROLAB”
Website ini dikelola oleh Tim Jurnalistik Himpunan Mahasiswa Program Studi Fisika Fakultas Sains dan Teknologi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang
اِنَّ فِيْ خَلْقِ السَّمٰوٰتِ وَالْاَرْضِ وَاخْتِلَافِ الَّيْلِ وَالنَّهَارِ لَاٰيٰتٍ لِّاُولِى الْاَلْبَابِۙ
“Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, dan silih bergantinya malam dan siang terdapat tanda-tanda bagi orang-orang yang berakal”
QS. Ali Imran: 190
Blog
HMPS Fisika memberikan sarana kepada para anggotanya untuk mengungkapkan gagasan dan pemikiran mereka melalui tulisan.
Kegiatan
Berbagai macam aktifitas yang dilakukan oleh para anggota HMPS Fisika
Kepengurusan
Struktur dan tata kelola organisasi HMPS Fisika
Apa itu HMPS Fisika?
Organisasi HMPS Fisika “Astrolab” diikuti oleh seluruh mahasiswa Fisika dengan masa kepengurusan setahun sekali. Organisasi ini membina kemampuan manajerial, kerjasama, organisasi, dll yang berujung pada rasa empati, saling menghormati, integritas dan toleransi diantara mahasiswa dan antara mahasiswa dengan dosen serta dengan tenaga kependidikan.
Fisika dalam Aksi, Inovasi tanpa Henti!
Berita Terbaru
Dari Postingan Kami
- admin
Kelompok PKL Periode Januari 2026 Berikut ini daftar Kelompok dan Pembimbing PKL periode Januari 2026 bisa di akses disini
...- admin
DAFTAR ASISTEN PRAKTIKUM PROGRAM STUDI FISIKA SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2025-2026 NO. NIM NAMA MATA KULIAH 1 220604110003 Al Fiyatuz Zuhroh Arus Bolak-Balik 2 220604110056 Alifa Raisan Nafila Arus Bolak-Balik...
- admin
Kepada mahasiswa yang melaksanakan PKL silahkan download daftar pembimbing PKL di link berikut: Download
...Berita Terbaru
Kontak Cepat
- Gedung Sport Center (SC) Lantai 1 UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Jalan Gajayana No. 50 Kota Malang Jawa Timur
- astrolabfisika@gmail.com
Arsip Kegiatan
- admin
Kejutan hebat tak henti-hentinya datang dari Fakutas Saintek UIN Maliki Malang, setelah beberapa waktu yang lalu Jurusan Teknik Informatika mengundang Menteri Informasi dan Komunikasi Tifatul
...
Badan Pengurus Harian
Divisi Pengembangan Akademik
Divisi Pengembangan Organisasi
Divisi Public Relation
Divisi Keagamaan
LSO Jurnalistik
LSO Keagamaan
Organisasi HIMAFIS diikuti oleh seluruh mahasiswa Fisika dengan masa kepengurusan setahun sekali. Organisasi ini membina kemampuan manajerial, kerjasama, organisasi, dll yang berujung pada rasa empati, saling menghormati, integritas dan toleransi diantara mahasiswa dan antara mahasiswa dengan dosen serta dengan tenaga kependidikan. Perlu dicatat bahwa aktifitas mahasiswa Fisika di HIMAFIS telah menelurkan Forum Komunikasi Mahasiswa Fisika PTKI se-Indonesia.
Visi
Mewujudkan HMPS Fisika “Astrolab” sebagai organisasi intra kampus pelopor perubahan yang aktif, kreatif, evaluatif, berintegritas, dan solidaritas
Misi
Mengembangkan program kerja yang berkualitas dan berkuantitas
Mengoptimalkan kinerja HMPS Fisika “Astrolab” dengan menerapkan budaya aktif, kreatif, sistematis, dan edukatif
Memperkuat relasi baru dengan jurusan, himpunan lain, fakultas, dan universitas
Responsif terhadap aspirasi – aspirasi mahasiswa fisika